Tag: bunga di Jerman
Update Bunga Musim Panas. Memenuhi permintaan Wany di Medan, maka saya turunkan tulisan ini. Saya akan memperlihatkan perkembangan bunga-bunga musim panas yang sudah saya tanam :smile:. •Calla Lili Calla …
Edisi Bunga Musim Semi (Tamat). Sahabat blogger, ditulisan ini saya akan menuliskan cerita sisa koleksi bunga-bunga musim semi yang saya miliki. Mau disatukan saja semuanya disini, jadi judul berikutnya …
Cantiknya Tulip Ungu Purple Prince Tulip. Selamat pagi Indonesia! saya kembali dengan edisi bunga tulip ya. Belum bosan kan melihat foto-foto tulip-tulip saya hehehe :lol:. Tulip merah, kuning, pink, …
Tulip Hitam The Queen of Night Tulip. “Coba tunjuk tangan siapa yang sudah pernah melihat tulip hitam secara langsung?”. Kalau belum pernah lihat, saya mau pamer nih tulip hitamku, …
Perkembangan Bibit Tulip yang kutanam dari Umbi nya. Awal September tahun lalu, saya mulai menanam bibit bunga musim semi klik disini. Ditulisan ini saya akan memperlihatkan bagaimana tanaman saya …
Menanam Bibit Bunga Musim Semi. Memasuki bulan September, hampir semua supermarket mulai menjual bibit-bibit bunga untuk musim semi. Saya tentu tidak mau ketinggalan, maka pada hari pertama bibit-bibit bunga …
Murah Meriah Mendekorasi Bunga. Sepulang kursus saya mampir ke supermarket didepan lokasi kursus, namanya Kaufland (supermarket besar, semacam Carrefour di Indonesia). Hari itu saya membeli tanaman (bunga) Sempervivum Hauswurz. …
Update My Garden Berkebun di Jerman. Berikut ini update mengenai proyek berkebun saya. Supermarket khusus tanaman semakin ramai dikunjungi orang-orang, bunga-bunga dan tanaman yang dijualpun membuat saya lapar mata, …
Ada banyak cara mengisi aktifitas selain cuci mata di mal atau pusat kota yang ramai, salah satu hal menyenangkan yang kami lakukan kemarin adalah dengan berkunjung ke kebun bunga. …